The blog of Adwi Arifin

Sunday, December 31, 2017

Cara mengecek versi Windows 10

Tahukah kalian bahwa baru-baru ini windows baru saja mengeluarkan update terbarunya yang diberi nama Fall Creator Update. Apa kalian sudah mendapatkannya? kalau saya sih sudah, haha. Makanya pakai windows yang asli biar dapet update secara berkala, murah kok, cek tulisan...
Share:

Thursday, December 14, 2017

Pencarian Terpopuler di Google Indonesia 2017

Bulan desember, bulan penghujung tahun. ada banyak hal terjadi selama setahun ini. namun apakah kalian pernah bertanya, sebenarnya apa sih dalam setahun ini hal-hal yang banyak dicari oleh orang-orang? khususnya orang indonesia. Berikut adalah data yang diterbitkan oleh...
Share:

Friday, December 08, 2017

Khutbah Jum'at 8 Desember 2017

Kali ini saya ingin membahas tentang khutbah jum'at yang saya dapatkan hari ini, yaitu jum'at pada tanggal 8 Desember 2017. Khutbah ini sangat simpel, dan yang saya sangat apresiasi adalah mengambil dari Al-Quran, Hadis, Buku, Artikel dan tanpa menyinggung beberapa pihak. Menurut saya salah satu khutbah yang baik, yang saat khutbah tidak berapi-api,...
Share:

Thursday, December 07, 2017

Asian Games 2018 Official Song

Dengan semakin dekat dengan asian games, maka atribut-atribut yang berhubungan dengan pagelaran olahraga se asia itu semakin bertebaran. Salah satu atribut yang saya ingin bahas adalah Official Song yang diterbitkan sejak 29 November 2017 yang lalu, ya benar sudah sekitar...
Share:

Tuesday, November 21, 2017

Cara Aktifasi Office

Office Activation Wizard Apakah anda memiliki masalah dengan office anda? atau office anda tiba-tiba expired? Sudah saatnya anda membeli lisensi baru. Coba baca artikel saya yang satu ini : Software Legal Tapi MURAH???. Namun kalau anda masih beralasan dengan belum...
Share:

Tuesday, November 14, 2017

Menjalankan Simulator Greenfoot Secara Offline

Perlu diketahui bahwa Java Applet sudah benar-benar MATI, tak bisa digunakan lagi. Banyak browser-browser modern sudah tidak mau memanfaatkan NPAPI yang notabene menjadi dasar untuk bisa menjalankan Java Applet. Chrome dan Opera telah meninggalkan NPAPI sejak september...
Share:

Monday, October 30, 2017

Karya Seni Digital Anak Negeri

Tulisan ini ditulis terinspirasi dari salah satu program di Metro TV yang bernama Big Circle. Saya juga baru pertama lihat program ini minggu lalu saat bersantai di rumah, saya tak tahu apakah ini program baru atau program yang sudah lama berjalan. Yang saya kagumi dari program...
Share:

Friday, October 20, 2017

Software Legal Tapi MURAH???

selamat siang rekan-rekan pembaca. kali ini saya akan menceritakan pengalaman saya membeli software legal khususnya Windows 10 dan Office 2016. Kedua produk ini sama-sama produk dari Microsoft yang notabene dua produk yang paling popular, dan sangat sering dipakai oleh orang-orang...
Share:

Wednesday, October 18, 2017

Sintaks cURL

Berikut contoh-contoh penggunaan cURL secara sederhana yang sering digunakan 1. With fields curl --data "param1=value1&param2=value2" https://example.com/resource.cgi 2. Multipart curl --form "fileupload=@my-file.txt" https://example.com/resource.cgi 3. Multipart with...
Share:

Visit our Site

Total Pageviews